Pages

Jumat, 18 Mei 2012

Database

Database merupakan suatu kumpulan data yang berbentuk tabel yang telah disimpan, diatur, serta diorganisir sedemikian rupa untuk memudahkan mencari data dan informasi yang diinginkan secara efektif dan efisien. Penggunaan database dapat diakses dan dimanipulasi menggunakan DBMS (Database Manajemen System). DBMS sendiri merupakan software, hardware sekaligus firmware yang didesain khusus untuk melindungi dan memanage database.



Tugas Aplikom 5 bisa didownload disini :)

Published with Blogger-droid v2.0.4

Tidak ada komentar:

Posting Komentar